Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) Sesuai Regulasi Terbaru 2025
Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)
Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan – Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) adalah proses perencanaan, pelaksanaan, dan pertanggungjawaban dana untuk mendukung biaya operasional nonpersonalia di sekolah. Pengelolaan ini harus memenuhi prinsip fleksibel, efektif, efisien, akuntabel, dan transparan, dengan melibatkan seluruh pemangku kepentingan, serta didukung oleh sistem informasi dan pelaporan yang jelas. Tujuan utamanya adalah meningkatkan mutu pembelajaran dan pemerataan akses pendidikan.
Pengelolaan Dana BOSP dilakukan berdasarkan prinsip:
- Fleksibel yaitu pengelolaan dana dilakukan sesuai dengan kebutuhan Satuan Pendidikan berdasarkan komponen penggunaan dana
- Efektif yaitu pengelolaan dana diupayakan dapat memberikan hasil, pengaruh, dan daya guna untuk mencapai tujuan pendidikan di Satuan Pendidikan
- Efisien yaitu pengelolaan dana diupayakan untuk meningkatkan kualitas belajar Peserta Didik dengan biaya seminimal mungkin dengan hasil yang optimal
- Akuntabel yaitu pengelolaan dana dapat dipertanggungjawabkan secara keseluruhan berdasarkan pertimbangan yang logis sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
- Transparan yaitu pengelolaan dana dikelola secara terbuka dan mengakomodir aspirasi pemangku kepentingan sesuai dengan kebutuhan Satuan Pendidikan.
Sehubungan dengan hal di atas dalam rangka peningkatan kapasitas dan kapabilitas. Maka kami mengajak Bapak/Ibu/Saudara (i) untuk mengikuti Bimtek dengan tema :
“Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)“
Tujuan Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP):
- Meningkatkan pemahaman pengelola sekolah mengenai regulasi terbaru dana BOSP.
- Meningkatkan kemampuan penyusunan laporan keuangan yang tertib administrasi.
- Mewujudkan pengelolaan dana yang optimal untuk mendukung peningkatan kualitas pendidikan.
Materi Bimtek Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP):
- Kebijakan dan Regulasi Terbaru
- Kebijakan Umum Dana BOSP.
- Peraturan dan Petunjuk Teknis.
- Prinsip-Prinsip Pengelolaan Dana
- Fleksibel.
- Efektif dan Efisien.
- Akuntabel dan Transparan.
- Perencanaan dan Penganggaran
- Analisis Kebutuhan Sekolah.
- Aplikasi RKAS Online/LMS.
- Penyusunan Anggaran.
- Pelaksanaan dan Penatausahaan
- Pengelolaan Keuangan.
- Penggunaan Dana BOSP.
- Pelaporan dan Pertanggungjawaban
- Format Pelaporan.
- Aplikasi Pelaporan.
- Best Practice.
Jadwal dan Informasi Kegiatan :
Pilihan Kelas dan Jadwal :
- Kelas Tatap Muka
- Kelas Online Zoom
- In House Training
Klik Disini untuk Info Jadwal Bimtek Pelatihan
Informasi Keikutsertaan :
- Konfirmasi pendaftaran paling lambat 5 hari kerja sebelum hari pelaksanaan;
- Undangan kami kirim setelah ada konfirmasi;
- Daftar peserta dapat dikirim melalui email pusdikkemnas.info@gmail.com; / info.jadwalbimtekdiklat@gmail.com.
- Biaya kontribusi Rp. 4.750.000,- (Paket dengan penginapan). Rp. 3.750.000,- (Paket tanpa penginapan). Rp. 2.750.000,- (Online Zoom).
Fasilitas peserta : Akomodasi hotel (peserta menginap); konsumsi (makan pagi, makan siang, makan malam, coffe break); sertifikat; kit pelatihan; paket meeting; tanda peserta; souvenir/ tas bimtek.
Permintaan Surat Penawaran/Brosur Silahkan Hubungi Kontak Panitia : Call-WA. 0821-1343-5450 / Call-WA. 0822-9802-5359
email : pusdikkemnas.info@gmail.com. / info.jadwalbimtekdiklat@gmail.com
Catatan :
- Jadwal yang telah terlaksana, apabila ingin mengikuti pelatihan dengan materi tersebut harap dikonfirmasi untuk melakukan penjadwalan;
- Kami melayani permintaan kegiatan luar daerah dengan waktu/ tempat, materi dan tanggal pelaksanaan disesuaikan berdasarkan permintaan/ In House Training (minimal 5 peserta lokasi Jakarta dan 8 Peserta lokasi luar Jakarta).
