Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip

Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi ArsipPenyusutan arsip adalah serangkaian kegiatan untuk mengurangi jumlah arsip dengan cara pemindahan arsip inaktif ke Unit Kearsipan, pemusnahan arsip yang tidak memiliki nilai guna, dan penyerahan arsip statis (bersejarah) kepada lembaga kearsipan. Tujuannya adalah untuk menghemat ruang penyimpanan, mengurangi biaya pengelolaan, mempermudah penemuan kembali informasi, dan menyelamatkan arsip bernilai guna tinggi.

Penyusunan Jadwal Retensi Arsip (JRA) adalah proses pembuatan daftar yang berisi jenis arsip, jangka waktu penyimpanan, dan rekomendasi untuk pemusnahan atau penyimpanan permanen, dengan tujuan menyusutkan arsip secara efisien, mengurangi biaya, dan menjamin keselamatan arsip yang bernilai penting. Langkah-langkahnya meliputi identifikasi jenis arsip, penentuan masa retensi berdasarkan nilai guna, penyusunan daftar JRA, pengesahan, dan pemantauan berkelanjutan.

Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip

Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip

Sehubungan dengan hal di atas dalam rangka peningkatan kapasitas dan kapabilitas. Maka kami mengajak Bapak/Ibu/Saudara (i) untuk mengikuti Bimtek dengan tema :

Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip

Tujuan Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip :

  • Peserta akan memahami prinsip-prinsip dasar manajemen arsip, pentingnya penyusutan, dan fungsi JRA sebagai pedoman.
  • Peserta akan dibekali kemampuan untuk menyusun JRA yang sesuai dengan kebutuhan organisasi dan melaksanakan proses penyusutan arsip.
  • Mengoptimalkan penggunaan ruang penyimpanan, mengurangi beban arsip, serta memudahkan pencarian kembali informasi yang diperlukan.
  • Memastikan organisasi memenuhi kewajiban hukum dan regulasi terkait pengelolaan arsip.

Materi Bimtek Penyusutan Arsip dan Penyusunan Jadwal Retensi Arsip :

  1. Dasar-Dasar Pengelolaan Arsip
    • Kebijakan dan peraturan kearsipan 
    • Pengertian dan jenis-jenis arsip 
    • Prinsip-prinsip dasar dalam pengelolaan arsip 
  2. Penyusutan Arsip
    • Pengertian dan tujuan penyusutan arsip 
    • Kriteria dan metode penyusutan arsip 
    • Proses penyusutan arsip (pemindahan, pemusnahan, penyerahan) 
    • Peran organisasi kearsipan dalam penyusutan 
  3. Jadwal Retensi Arsip (JRA)
    • Pengertian dan fungsi JRA sebagai pedoman 
    • Proses penyusunan dan persetujuan JRA 
    • Identifikasi jenis arsip, jangka waktu penyimpanan (retensi), dan nasib akhir arsip (musnah, permanen) 
    • Analisis dan penilaian arsip untuk penentuan nilai guna 
  4. Implementasi dan Tindak Lanjut
    • Penerapan JRA dalam kegiatan penyusutan
    • Penyelamatan arsip statis yang bernilai guna abadi
    • Pengelolaan arsip inaktif dan arsip yang sudah tidak relevan

Jadwal dan Informasi Kegiatan :

Pilihan Kelas dan Jadwal :

  1. Kelas Tatap Muka
  2. Kelas Online Zoom
  3. In House Training

Klik Disini untuk Info Jadwal Bimtek Pelatihan

Informasi Keikutsertaan :

  1. Konfirmasi pendaftaran paling lambat 5 hari kerja sebelum hari pelaksanaan;
  2. Undangan kami kirim setelah ada konfirmasi;
  3. Daftar peserta dapat dikirim melalui email pusdikkemnas.info@gmail.com; / info.jadwalbimtekdiklat@gmail.com.
  4. Biaya kontribusi Rp. 4.750.000,- (Paket dengan penginapan). Rp. 3.750.000,- (Paket tanpa penginapan). Rp. 2.750.000,- (Online Zoom).

Fasilitas peserta : Akomodasi hotel (peserta menginap); konsumsi (makan pagi, makan siang, makan malam, coffe break); sertifikat; kit pelatihan; paket meeting; tanda peserta; souvenir/ tas bimtek.

Permintaan Surat Penawaran/Brosur Silahkan Hubungi Kontak Panitia : Call-WA. 0821-1343-5450Call-WA. 0822-9802-5359

email : pusdikkemnas.info@gmail.com. / info.jadwalbimtekdiklat@gmail.com

Catatan :
  1. Jadwal yang telah terlaksana, apabila ingin mengikuti pelatihan dengan materi tersebut harap dikonfirmasi untuk melakukan penjadwalan;
  2. Kami melayani permintaan kegiatan luar daerah dengan waktu/ tempat, materi dan tanggal pelaksanaan disesuaikan berdasarkan permintaan/ In House Training (minimal 5 peserta lokasi Jakarta dan 8 Peserta lokasi luar Jakarta).
PUSDIKKEMNAS

Tentang PUSDIKKEMNAS

PUSDIKKEMNAS Merupakan Media informasi pelaksanaan Bimtek, Pelatihan dan Training, dengan konsep kerja yang memiliki tujuan membantu mensosialisasikan berbagai Program – program peraturan pemerintah berupa peraturan perundang – undangan dibidang keuangan sebagai dasar Pengembangan manajemen keuangan dan Sumber Daya Manusia melalui pelatihan/Seminar dan Workshop serta Bimbingan Teknis bagi para Pemerintah Daerah maupun umum.