Pelatihan Etika Berkomunikasi Bagi Recepsionist dan Operator

Pelatihan Etika Berkomunikasi Bagi Recepsionist dan Operator

Keberhasilan sebuah organisasi merupakan hasil kerja keras dari semua unsur di dalamnya. Keadaan ini baru dapat terwujud apabila semua pihak merasa sebagai bagian yang tak terpisahkan, memunyai motivasi tinggi, dan secara teknis menguasai cara menyelesaikan tugas-tugas yang diamanatkan. Satu syarat pokok adalah semua pihak memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik.

Receptionist dan Operator yang handal adalah mereka yang mampu mengatasi segala masalah yang timbul di bagian muka perusahaan (front office) dan selalu tampil menarik, sopan, ramah, serta profesional. Bagaimana menciptakan receptionist dan operator yang mampu bersikap profesional, mengerti bagaimana harus bersikap benar dan menguasai etika dalam menerima tamu, atau bertelepon perlu dipelajari dalam Pelatihan Etika Berkomunikasi Bagi Receptionist ini. Akan menjadi cermin yang baik bagi perusahaan/ organisasi yang bersangkutan bila seorang frontliners mampu berkomunikasi secara efektif dengan semua orang.

Sehubungan dengan hal di atas dalam rangka Peningkatan Kapasitas dan Kapabilitas Recepsionist dan Operator. Maka kami mengajak Bapak/Ibu/Saudara(i) Aparatur di Lingkungan Pemerintahan, Perusahaan, Rumah Sakit untuk mengikuti Pelatihan dengan Tema:

Etika Berkomunikasi Bagi Recepsionist dan Operator

Media Pendidikan Dan Pelatihan, penyelenggara Bimbingan Teknis ( Bimtek ), Diklat, Workshop, Pelatihan dan Sosialisasi Program-program Pemerintah bersama ini kami lampirkan jadwal dan informasi kegiatan sebagai berikut.

Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka digunakan beberapa metodologi pembelajaran, antara lain :

  1. Secara Online Training via zoom
  2. Secara Offline Training/ Tatap muka
  • Penyajian/penyampaian materi di dalam kelas,
  • Dengan dukungan multimedia, gamessimulation/role-play, 
  • Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model  case study & discussion.
  • Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.

Informasi Jadwal Pelaksanaan :

Informasi keikutsertaan :

  1. Konfirmasi pendaftaran paling lambat 3 hari kerja sebelum hari pelaksanaan;
  2. Undangan kami kirim setelah ada konfirmasi;
  3. Daftar peserta dapat dikirim melalui email pusdikkemnas.info@gmail.com; / info.jadwalbimtekdiklat@gmail.com.
  4. Biaya kontribusi pelaksanaan Per Peserta; @Rp. 4.500.000,- (peserta menginap); @Rp. 3.500.000,- (tanpa menginap).
  5. Biaya Pelatihan online @Rp. 2.000.000,- via zoom/ google cloud meeting.

Fasilitas peserta : Akomodasi hotel (peserta menginap); konsumsi (makan pagi, makan siang, makan malam, coffe break); sertifikat; kit pelatihan; paket meeting; tanda peserta; souvenir/ tas bimtek.

Permintaan Undangan Hubungi Kontak : Panitia HP/ WA. 0812 8780 8484 / 0822 9802 5359

email : pusdikkemnas.info@gmail.com. / linkpemda.surel@gmail.com / pusdiklatlsmap.info@gmail.com

Catatan :

  1. Jadwal yang telah terlaksana, apabila ingin mengikuti pelatihan dengan materi tersebut harap dikonfirmasi untuk melakukan penjadwalan;
  2. Kami melayani permintaan kegiatan luar daerah dengan waktu/ tempat, materi dan tanggal pelaksanaan disesuaikan berdasarkan permintaan (minimal 5 peserta lokasi Jakarta; minimal 8 peserta lokasi luar Jakarta).

Categories: BIMTEK,BIMTEK BLUD,BIMTEK PEMERINTAHAN,BIMTEK RUMAH SAKIT BUMN BUMD,BIMTEK RUMAH SAKIT-PUSKESMAS,BIMTEK TERBARU,INFO BIMTEK,INFO JADWAL BIMTEK/ DIKLAT,JADWAL BIMTEK 2023,JADWAL TRAINING 2023,PELATIHAN PERUSAHAAN-PT-CV

Tags: ,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,

Comments are closed

error: Content is protected !!